Download Contoh Surat Resmi Bahasa Sunda dari Sekolah

Surat resmi bahasa Sunda adalah sebuah surat yang dibuat untuk kepentingan resmi yang mana penulisannya menggunakan bahasa Sunda. Dalam artikel yang sebelumnya kita sudah sering sekali membahas surat resmi ini.

Untuk kali ini kita akan membahas salah jenis surat resmi yang menggunakan bahasa daerah. Bahasa yang dimaksud disini adalah bahasa Sunda. Di Indonesia ini mempunyai banyak sekali bahasa daerah, seperti Jawa, Sunda, Melayu, dan masih banyak lagi.

Hal ini menunjukkan bahwa Indonesia mempunyai keaneka ragaman bahasa. Nah untuk bahasa Sunda ini biasanya digunakan di daerah Jawa Barat. Terus beda antara surat resmi bahasa Sunda dengan surat resmi bahasa Indonesia apa?

Sebenarnya kedua surat tersebut sama, karena namanya juga surat resmi pasti juga sama tak ada bedanya. Mungkin yang membedakan hanya pada penggunaan bahasanya saja.

Pastinya anda sudah paham apa saja yang ada di surat resmi ini, karena kita sudah sering melihat dan membuat surat ini.

Kita akan mengurutkan dari atas ya, pertama adalah kop surat. Isi dari kop surat ini adalah identitas dari pengirim, umumnya berupa nama instansi, alamat dan nomor telepon. Kedua adalah tanggal pembuatan surat, sebenarnya untuk tanggal ini bisa ditaruh diatas ataupun dibawah.

Artikel lain : Download Contoh Surat Pemberitahuan Pembayaran


Ketiga adalah nomor surat, lampiran, dan perihal. Keempat adalah alamat yang dituju. Kelima adalah isi surat, umumnya masih dibagi menjadi tiga bagian yakni pembuka isi pokok dan penutup.

Terakhir adalah pengirim atau penanggung jawab surat yang disertai dengan tanda tangan. Nah itu tadi bagian-bagian dari surat resmi.

Download Contoh Surat Resmi Bahasa Sunda Format .DOC

Silahkan anda perhatikan contoh surat resmi bahasa Sunda berikut ini :

Contoh surat resmi bahasa sunda
Contoh surat resmi bahasa sunda

Untuk dapat mendownload contoh surat resmi bahasa Sunda dalam format .DOC silahkan klik link yang ada dibawah ini :

Download Contoh Surat Resmi Bahasa Sunda  .DOC

Silahkan anda perhatikan contoh surat resmi bahasa Sunda yang dapat kami berikan pada artikel kali ini. Kita akan memberikan contoh surat yang lain pada artikel yang akan mendatang. Semoga dengan penjelasan tadi akan menambah pengetahuan akan jenis-jenis surat resmi dan referensi bagi anda yang membutuhkan. Terima kasih telah membaca artikel kami dan sampai jumpa.

 


Leave a Comment