Surat keterangan sehat adalah sebuah surat pernyataan yang dibuat oleh pihak berwenang dalam hal kesehatan yang mana tentang keadaan kesehatan maupun keadaan badan dari seseorang. Setiap orang pastinya ingin sehat setiap hari, karena tak ada yang ingin sakit.
Walaupun begitu saat kita bilang sehat belum tentu orang pecaya bahwa kita dalam keadaan sehat. Untuk membuktikan kita sehat beneran maka kita akan membutuhkan surat keterangan sehat.
Surat ini amat kita butuhkan, seperti saat kita akan melamar pekerjaan, memperpanjang atau membuat SIM, mendaftar haji, menikah dan lain sebagainya. Karena biasanya semua hal tersebut akan ada persyartan untuk melampirkan surat keterangan sehat beserta berkas pendukung lainnya.
surat keterangan sehat ini mudah sekali ini mudah sekali kita mendapatkannya, kita tinggal datang ke klinik kesehatan, rumah sakit, puskesmas, maupun instansi kesehatan lainnya. Dan kita tinggal bilang mau cek up kesehatan, pasti kita akan dilayani untuk hal tersebut.
Dalam surat keterangan ini akan menerangkan tentang bagaimana kondisi kesehatan dari seseorang secara menyeluruh tapi tidak terlalu detail. Pada umumnya hal yang di cek atau dicantumnkan adalah berat badan, tinggi badan, tekanan darah, dan juga butu warna atau tidak.
Artikel lain : Download Contoh Kop Surat Resmi
Seperti yang telah dikatakan tadi surat keterangan sehat ini tidak bisa kita buat sendiri tapi harus dikeluarkan oleh instansi kesehatan, untuk itu terdapat perbedaan satu sama lain.
Walaupun berbeda tapi inti dari surat keteangan ini tetaplah sama, yakni untuk menerangkan keadaan dari seseorang.
Konten:
Download Contoh Surat Keterangan Sehat Format .DOC
Silahkan perhatikan contoh surat keterangan sehat yang telah kami sediakan berikut ini :
Untuk dapat mendownload contoh surat keterangan sehat dalam format .DOC silahkan klik link yang tersedia berikut ini :
Download Contoh Surat Keterangan Sehat .DOC
Itu tadi contoh surat keterangan sehat yang dapat kami berikan pada artikel kali ini. Kita akan memberikan contoh surat yang lain beserta dengan penjelasannya pada artikel yang selanjutnya. Semoga dengan penjelasan tadi dapat bermanfaat bagi anda semua dan mampu menjadi bahan referensi. Terima kasih telah membaca artikel kami.